Category: Advertorial
-

Agus Aras Ingatkan Pentingnya Persatuan dan Kesatuan dalam Membangun Kaltim Menjadi Lebik Baik
SAMARINDA – Pasca pelaksanaan Pilkada, Anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Agus Aras, mengingatkan seluruh elemen masyarakat agar tidak terpecah belah. Dalam pandangannya, meskipun pilkada telah menjadi ajang demokrasi yang penuh dinamika, namun persatuan dan kesatuan adalah kunci untuk membangun Kaltim yang lebih baik. Ia menekankan bahwa meskipun perbedaan pilihan politik adalah hal yang wajar dalam…
-

Ayub Ajak Seluruh Pemuda Kaltim Berperan Aktif Membangun Daerah
SAMARINDA – Ketua Fraksi Golkar DPRD Provinsi Kalimantan Timur Muhammad Husni Fahruddin, mengajak seluruh pemuda di Kalimantan Timur (Kaltim) untuk bersatu dan berperan aktif dalam membangun Benua Etam menjadi yang terbaik di Indonesia. Ia meyakini bahwa kekuatan pemuda sebagai agen perubahan sangat penting untuk mendukung kemajuan daerah. “Pemuda adalah tulang punggung pembangunan bangsa. Saya mengajak…
-

Wacana Pemekaran Daerah Otonomi Baru Kutai Utara
SAMARINDA – Wacana pemekaran Kutai Utara terus berkembang sebagai topik hangat di kalangan masyarakat dan pemerintah daerah. Beberapa pihak berharap langkah ini segera terealisasi, mengingat luasnya wilayah yang mencakup delapan kecamatan, yang meliputi Muara Wahau, Muara Bengkal, Muara Ancalong, Busang, Long Mesangat, Telen, Kombeng, dan Batu Ampar. Secara administratif, syarat-syarat untuk memekarkan Kutai Utara sebenarnya…
-

Pansus Pokir Jadi Alternatif Dari Belum Terbentuknya AKD
SAMARINDA – DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) tengah menghadapi tantangan dalam menjalankan sebagian tugasnya akibat belum terbentuknya Alat Kelengkapan Dewan (AKD). Meskipun begitu, Wakil Ketua DPRD Kaltim, Ananda Emira Moeis, menegaskan bahwa lembaga legislatif tersebut tetap dapat menjalankan fungsinya dengan baik melalui berbagai langkah alternatif. Salah satunya adalah dengan mengakomodir aspirasi masyarakat melalui Panitia Khusus (Pansus)…
-

Sekwan DPRD Kaltim Pimpin Rapat Internal Membahas Kesiapan Pelaksanaan Kegiatan Dewan
SAMARINDA – Sekretaris DPRD Provinsi Kalimantan Timur Norhayati Usman memimpin rapat internal bersama pejabat struktural dan fungsional Sekretariat DPRD Kaltim, pada Rabu (5/12/2024). Kegiatan rapat pembahasan terkait kegiatan kedewanan dan hal-hal lain yang dianggap penting di Rumah Jabatan No 2 Komplek Kantor DPRD Kaltim Jalan Teuku Umar, Samarinda. Dalam kesempatan memimpin jalannya rapat, Sekwan Norhayati…
-

Afif Rayhan Ajak Pemuda Aktif Berpartisipasi di Politik
SAMARINDA – Anggota DPRD Kaltim, Muhammad Andi Afif Rayhan Harun, mengajak generasi muda untuk lebih aktif berpartisipasi dalam dunia politik. Menurutnya, keterlibatan pemuda adalah kunci dalam menentukan arah masa depan bangsa. “Politik adalah bagian dari kehidupan sehari-hari kita, dan peran pemuda sangat vital dalam membawa perubahan. Keputusan yang diambil hari ini akan berdampak pada masa…
-

Fuad Soroti Pendidikan di Samarinda
SAMARINDA – Pendidikan di Kelurahan Loa Buah, Samarinda, kini menjadi sorotan serius dari anggota DPRD Kaltim, Fuad Fakhruddin. Ia menilai kualitas pendidikan di daerah tersebut masih jauh dari harapan, meski jumlah penduduk semakin meningkat pesat dalam beberapa tahun terakhir. Menurut Fuad, perkembangan pesat di wilayah Loa Buah tidak diimbangi dengan peningkatan infrastruktur pendidikan yang memadai.…
-

Yenni Fokus Pemberdayaan UMKM Bagi Perempun
SAMARINDA – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kaltim, Yenni Eviliana, menyerukan perlunya fokus pemberdayaan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) bagi perempuan, khususnya ibu-ibu di desa. Menurutnya, langkah ini dapat menjadi solusi strategis untuk meningkatkan kemandirian ekonomi sekaligus mendorong kesejahteraan masyarakat secara luas. “Pemberdayaan perempuan desa melalui UMKM memiliki potensi besar untuk menggerakkan…
-

Pansus Renja Rapat Internal bersama Pimpinan DPRD Kaltim
BALIKPAPAN – Panitia Khusus (Pansus) DPRD Provinsi Kalimantan Timur membahas rencana kerja DPRD tahun 2025 bersama Pimpinan DPRD Kaltim, di Hotel Astara, Balikpapan, Rabu (4/12/2024). Rapat dipimpin Ketua Pansus Sarkowi V Zahry, didampingi Wakil Ketua Pansus Muhammad Darlis Pattalongi, dengan dihadiri Anggota Pansus yakni Abdurraman KA, Budianto Bulang, dr Andi Satya Adi Saputra, Safuad, Fuad…
-

Darlis Harap AKD DPRD Kaltim Segera Rampung untuk Bisa Evaluasi OPD dan Mitra Kerja
SAMARINDA – DPRD Kaltim masih membahas AKD secara internal. Sementara itu sejumlah isu berkaitan dengan masyarakat terus bergulir. Muhammad Darlis harap AKD segera rampung agar bisa mengevaluasi OPD atau mitra kerja. Sampai saat ini DPRD Kaltim 2024-2029 masih menyusun AKD (Alat Kelengkapan Dewan) yang berupa susunan nama anggota dewan pada komisi-komisi, badan pembuat perda, badan…